Wednesday, July 24, 2013

Sony Experia Z Ultra

Sony Experia Z Ultra tablet varian baru android yang mempunyai beragam keunikan, Sony Experia Z Ultra  ini memang cukup besar dengan bentang layar 6,4 inch smatphone ini memang seperti perpaduan antara smartphone dan tablet jadi satu dengan sokongan teknologi triluminos dengan ditenagai engine x-Reality yang menjadikan layar sangat cemerlang dengan kualitas full HD  serta resolusi 1080p (1920x1080) full hd 342 ppi dengan ditenagai GPU Andreno 330 GPU.

 kamera Sony Experia Z Ultra  beresolusi sebesar 8 MPkamera depan dengan EXMOR RS FOR MOBILE yang bisa menghasilkan gambar super tajam serta mengurangi noise saat dibutuhkan,  dan kamera depan 2 MP yang bisa merekam video HD  ,teknologi panel belakang tetap sama seperti experia z lainya yaitu kaca anti gores dan anti pecah sehingga teTap terkesan mewah apalagi dengan ketebalan 6.5 mm.

Sony Experia Z Ultra  dibekali dengan prosesor empat inti yaitu Qualcom Snapdragon 800 yang berlari pada kecepatan 2,2 GHZ dengan OS Android Jelly Bean 4.2 samrtphone ini diklaim tahan air juga debu , gadget ini bisa tahan  kedalam air hingga 1,5 meter selama kurang lebih 30 menit sehingga anda bisa memotret atau pun merekam video di bawah air
Sony Experia Z Ultra dilengkapi juga dengan pena stylus untuk menggambar.

 Harga Sony Experia Z Ultra Rp.6 jutaan


Spesifikasi ponsel:
Ukuran : 179,4 x 92,2 x 6,5 mm
Berat : 212 gram
OS : Android 4.2 Jelly Bean
Prosesor: Qualcomm Snapdragon 800 2,2 GHz quad-core
Baterai: 3000 mAh
Memori: microSD dapat diekspansi hingga 64 GB
Warna: Hitam dan putih
Kamera : 8 MP, 16 x digital zoom, kamera depan 2 MP (1080p) HD video recording
Kelebihan lain:
IPX5/8 (anti air) & IP5X (bisa digunakan di bawah air sedalam 1,5 meter selama 30 menit), On-screen QWERTY keyboard.
 

2 comments:

  1. Aku kepengin Sony Xperia Tablet Z

    Tablet tercanggih saat ini
    Di mana harus membelinya ya?

    ReplyDelete
  2. Dari pada belum bisa beli sony xperia z ultra mending beli xperia m dual saja, bentuk bodinya hampir mirip xperia z

    prossesornya juga sama dengan xperia z

    slim plus mewah

    harganya cuma 2.625.000,00
    lumayan mahal sih
    tapi dari pada nggak bissa beli xperia z

    ReplyDelete